KPK Kerahkan Tim Usut Kekayaan Pejabat Pajak Rafael Alun Trisambodo: Harta Rp56 Miliar, Tidak Cocok dengan Profil

Jumat 24 Feb 2023, 12:40 WIB
KPK Kerahkan Tim Usut Kekayaan Pejabat Pajak Rafael Alun Trisambodo: Harta Rp56 Miliar, Tidak Cocok dengan Profil. (Foto: Dok. Ist).

KPK Kerahkan Tim Usut Kekayaan Pejabat Pajak Rafael Alun Trisambodo: Harta Rp56 Miliar, Tidak Cocok dengan Profil. (Foto: Dok. Ist).

Jumlah kekayaan Rafael itu sebelumnya diketahui melalui penelusuran LHKPN. Jumlah hartanya paling banyak terdiri dari properti senilai Rp51 miliar. 

Jumlah harta itu hanya berbeda sedikit dari Menteri Keuangan Sri Mulyani yang memiliki harta Rp58 miliar.

“Profilnya tidak match dengan hartanya,” ujar Pahala.

Pahala lantas menegaskan bahwa KPK akan memanggil Rafael Alun Trisambodo untuk dimintai diklarifikasi mengenai jumlah harta yang dimiliki dan sumber-sumber harta tersebut.(*)

Berita Terkait

Pembuktian Terbalik di Kasus Pegawai Pajak

Sabtu 25 Feb 2023, 17:53 WIB
undefined

Rafael Alun Berpeluang Jadi Tersangka?

Kamis 09 Mar 2023, 08:47 WIB
undefined

Banyak Maling Bersarang di Kemenkeu

Sabtu 11 Mar 2023, 12:14 WIB
undefined

Sorot: Rafael Alun dan PM Muhyidin

Selasa 14 Mar 2023, 05:30 WIB
undefined
News Update