Kecamatan Pondok Melati dengan kasus 84 orang terjangkit DBD, dan belum ada satu pun orang meninggal dunia karena DBD
Kecamatan Jatisampurna dengan kasus 74 orang terjangkit DBD, dan belum ada satu pun orang meninggal dunia karena DBD
Kecamatan Jatiasih dengan jumlah kasus 187 orang Terjangkit DBD, dan belum ada satu pun orang meninggal dunia karena DBD
Kecamatan Bantargebang dengan jumlah kasus 4 orang terjangkit DBD, dan belum ada satu pun orang meninggal dunia karena DBD
Kecamatan Mustika jaya dengan jumlah kasus 71 orang terjangkit DBD, dan belum ada satu pun orang meninggal dunia karena DBD
Dalam 12 Kecamatan yang tersebar di Kota Bekasi hingga Agustus 2021 jumlah angkas kasus orang Terkena DBD sebanyak 1554 jiwa dan sudah menelan 8 orang korban jiwa.
Dengan hal tersebut, Kadinkes Kota Bekasi, menghimbau agar masyarakat dapat hidup bersih dan perhatikan lingkungan sekitar dengan pengupayaan melakukan bersih bersih dengan cara gotong royong.
Dengan ini saya menghimbau kepada masyarakat, bahwa dapat menciptakan lingkungan yang bersih, dan satu hal yang luput juga Yaitu, jangan buang sampah sembarangan, masyarakat juga melakukan langkah 4 M, Yaitu menutup, menguras, mengubur, dan memantau)," harap Kadinkes Kota Bekasi, Tanti Rohilawati. (kontributor Bekasi/ihsan fahmi)