6 Makanan Pengganti Nasi untuk Sahur Puasa, Anti Lapar dan Enak

Minggu 02 Mar 2025, 17:14 WIB
6 Makanan Pengganti Nasi untuk Sahur Puasa, Anti Lapar dan Enak (Sumber: Unsplash/Anna Pelzer)

6 Makanan Pengganti Nasi untuk Sahur Puasa, Anti Lapar dan Enak (Sumber: Unsplash/Anna Pelzer)

2. Singkong

Mudah didapatkan, singkong bisa menjadi makanan pengganti nasi.

Kandungan gizi pada singkong mirip dengan kentang. Singkong mengandung zat kimia glikosida sianogen yang dapat melepaskan sianida dalam tubuh.

Dengan memakan singkong, Anda dapat mendapatkan tenaga yang cukup untuk berpuasa.

Selain itu, singkong dipercaya dapat mengobati dehidrasi kelelahan, infeksi darah, dan lainnya.

3. Kembang Kol

Pasti Anda belum pernah mendengar nasi dari kembang kol? Anda patut mencobanya.

Anda cukup memotong kembang kol menjadi kecil dan menghaluskannya di blender tanpa air hingga bentuknya menyerupai nasi. Nasi dari kembang kol mengandung 25 kalori dan 5 gram karbohidrat.

Selain itu, kembang kol termasuk salah satu sayuran yang kaya akan antioksidan.

Baca Juga: Romantis! Angga Yunanda dan Shenina Cinnamon Rayakan Sahur Pertama sebagai Suami Istri

4. Oatmeal

Oatmeal yang terbuat dari gandum utuh kaya akan kandungan vitamin, mineral, dan antioksidan.

Berita Terkait
News Update