POSKOTA.CO.ID - Bagi Anda yang saat ini tengah mencari uang saku tambahan untuk tambah-tambah uang Lebaran 2025 nanti, simak cara untuk mendapatkanya di sini.
Saat ini, Anda tidak perlu bingung untuk klaim saldo DANA gratis hingga Rp100.000 dari sebuah teknologi yakni aplikasi penghasil uang yang sudah banyak tersedia.
Anda hanya perlu memanfaatkan fitur yang ada di sebuah aplikasi yang memungkinkan penggunanya akan mendapatkan uang secara gratis.
Salah satunya aplikasi TikTok yang sebagian orang mungkin sudah tidak asing dengan adanya aplikasi media sosial satu ini.
TikTok merupakan platform media sosial untuk penggunanya dapat bersenang-senang mendapatkan hiburan dari menonton video pendek dan membuat konten video.
Fitur yang dimilikinya cukup banyak dan bisa menghasilkan uang dan dapat dijadikan sebagai penghasilan tambahan.
Salah satu fitur yang bisa dimanfaatkan untuk menghasilkan dana gratis yakni hanya dengan menonton video miliki pengguna lainnya.
Cukup dengan registrasi akun menggunakan nomor HP aktif atau email tidak perlu menggunakan dokumen penting seperti NIK KTP atau yang lainnya.
Lantas, bagaimana cara untuk klaim saldo DANA gratis hingga Rp100.000 hanya dengan menonton video di TikTok? Simak selengkapnya di sini.