Minum Air Mineral Bagus untuk Kesehatan, Tapi Air Dingin atau Hangat, Ya?

Jumat 01 Apr 2022, 16:31 WIB
Illustrasi minum air mineral. (Foto/Unsplash.com)

Illustrasi minum air mineral. (Foto/Unsplash.com)

- Mengurangi konsumsi alkohol

Pada intinya, baik meminum air dingin, air hangat, atau air bersuhu ruangan, sama-sama baik dalam membantu menurunkan berat badan. Kamu bebas memilih suhu air minum yang diinginkan dan disukai.

Perlu diingat, sebelum kamu mulai minum lebih banyak air untuk menurunkan berat badan, ada baiknya kamu berkonsultasi terlebih dahulu dengan dokter agar mendapatkan saran yang sesuai dengan kondisi kamu. (Rum)

Berita Terkait
News Update