Puji mengakui sampai saat ini dirinya belum menerima ajuan pembahasan terkait rencana refocusing anggaran.
"Sebagai anggota Badan Anggaran (Banggar) saya belum mendapat informasi ataupun diajak diskusi ataupun rapat untuk penggeseran anggaran," tutupnya.