Telkom Perkaya Fitur PaDi UMKM Guna Permudah Pelaku Usaha Pasarkan Produk

Rabu 05 Feb 2025, 18:25 WIB
EO PaDi UMKM, Jimmy Kharisma (Ketiga dari Kiri) menerima penghargaan yang diserahkan Wakil Menteri BUMN RI Kartika Wirjoatmodjo (Kedua dari Kiri) di BUMN Awards 2024 di Jakarta Concert Hall, iNews Tower, Jakarta Pusat. (Sumber: Dok. Telkom Indonesia)

EO PaDi UMKM, Jimmy Kharisma (Ketiga dari Kiri) menerima penghargaan yang diserahkan Wakil Menteri BUMN RI Kartika Wirjoatmodjo (Kedua dari Kiri) di BUMN Awards 2024 di Jakarta Concert Hall, iNews Tower, Jakarta Pusat. (Sumber: Dok. Telkom Indonesia)

"Ini merupakan penghargaan bagi BUMN yang berhasil melakukan transformasi menuju Indonesia Emas 2045," ungkapnya.

Hingga kini, tercatat ratusan ribu UMKM telah bergabung menjadi penjual di marketplace PaDi UMKM dengan nominal transaksi mencapai Rp7 triliun dan masih akan terus bertambah.

Temukan berbagai Inovasi dan solusi yang diberikan oleh PaDi UMKM di sini https://padiumkm.id/.

Berita Terkait
News Update