Oknum Guru Cabul di Lebak Nyaris Dimassa saat Ditangkap Polisi

Selasa 14 Jan 2025, 13:38 WIB
Suasana penjemputan terduga pelaku pencabulan di Kecamatan Sobang, Kabupaten Lebak. (Sumber: Tangkapan Layar Video Warga)

Suasana penjemputan terduga pelaku pencabulan di Kecamatan Sobang, Kabupaten Lebak. (Sumber: Tangkapan Layar Video Warga)

Menurut Ipda Limbong, aparat langsung bergerak menjemputnya untuk menghindari hal-hal yang tidak diinginkan.

Saat ini tambahnya, pihak kepolisian masih melakukan pemeriksaan intensif terhadap WS serta mengumpulkan keterangan dari korban dan saksi-saksi lainnya.

"WS sekarang sudah diamankan dan sedang menjalani pemeriksaan di Mapolres Lebak," tandasnya.

Berita Terkait
News Update