7 Merek Deodoran Wanita Terbaik! Bau Ketiak Tidak Sedap Auto Hilang

Sabtu 24 Agu 2024, 23:49 WIB
Rekomendasi 7 merek deodoran wanita terbaik untuk menghilangkan bau ketiak tidak sedap. (Freepik)

Rekomendasi 7 merek deodoran wanita terbaik untuk menghilangkan bau ketiak tidak sedap. (Freepik)

JAKARTA, POSKOTA.CO.ID - Bau ketiak yang tidak sedap akan menimbulkan ketidakpercayaan diri. Atasi dengan memilih 7 merek deodoran wanita terbaik yang direkomendasikan di sini. 

Apalagi ketiak Anda sampai tidak cerah dan memproduksi terlalu banyak keringat hingga lipatan baju berwarna kuning atau putih. Hal ini harus dihindari. 

Hampir semua wanita mengalami hal wajar tersebut dan normal terjadi di tiap tubuh manusia. Tak hanya disebabkan dari ketiak, tapi bisa juga dari kandungan aluminium yang berlebihan di deodoran. 

Maka dari itu, perbanyaklah konsumsi air, eksfoliasi ketiak secara teratur, dan menggunakan pakaian berbahan alami sehari-hari. 

Di sini terdapat merek deodoran terbaik yang bisa dipilih untuk Anda. Carilah yang sesuai dengan kebutuhan dan kondisi ketiak Anda. 

7 Rekomendasi Merek Deodoran yang Terbaik untuk Wanita 

1. Lady Speed Stick 

Popularitasnya cukup tinggi sehingga sebagian besar orang sudah mengetahui produk ini. Lady Speed Stick mengeklaim bahwa memberikan 24 jam proteksi ketiak dari keringat dan bau badan. 

Selain itu, produk ini juga mengatakan bahwa tidak meninggalkan bekas noda pada baju khususnya area ketiak. Harga yang ditawarkan berkisar Rp57.500-Rp90.000.

2. Rexona Women Deodorant Spray 

Memiliki jaminan kualitas yang optimal dengan menghilangkan bau odor dari tubuh. Ukurannya yang kurang lebih 200 ml, produk ini bisa ditemukan dengan mudah di pasaran. 

Mempunyai wangi yang beraksen halus, tapi tahan lama sehingga tidak terlalu menyengat untuk penciuman Anda. Rentang harganya berkisar Rp25.000-Rp101.000. 

3. Rexona Women Deodoran Roll On 

Dalam produk ini, wanginya berbau soft dan halus. Saat di aplikasikan, langsung kering sehingga bebas dari keringat berlebihan serta rasa tidak nyaman pada ketiak. 

Cocok digunakan untuk travelling atau berolahraga karena keringat tidak akan menembus lapisan dari produk ini. Memiliki harga berkisar Rp12.500-Rp13.800. 

4. Wardah Roll On Deodoran for Her

Berita Terkait
News Update