Alhamdulillah Saldo Dana Bansos PKH Rp600.000 Juli-Agustus 2024 Cair, Simak Informasinya di Sini

Sabtu 17 Agu 2024, 21:57 WIB
Saldo dana bansos PKH Periode Juli-Agustus 2024 cair. (Rivero Jericho S/Poskota)

Saldo dana bansos PKH Periode Juli-Agustus 2024 cair. (Rivero Jericho S/Poskota)

Itu adalah beberapa alasan saldo dana bansos PKH Anda tidak dicarikan.

Jika saldo dana bansos Anda belum kunjung dicairkan namun alasan di atas bukan salah satu penyebabnya, kemungkinan penyaluran dialokasikan ke periode selanjutnya.

Adapula nominal besaran saldo dana PKH yang perlu Anda ketahui per golongannya. Simak daftar besaran saldo dana bansos PKH sebagai berikut.

Nominal Besaran Bansos PKH

Berikut adalah besaran saldo dana bansos PKH yang disalurkan per tahap:

1. Balita usia 0-6 tahun: Rp750.000 per tahap

2. Ibu hamil dan masa nifas: Rp750.000 per tahap

3. Siswa SD: Rp225.000 per tahap

4. Siswa SMP: Rp375.000 per tahap

5. Siswa SMA: Rp500.000 per tahap

6. Lansia 70 tahun ke atas: Rp600.000 per tahap

7. Penyandang disabilitas berat: Rp600.000 per tahap.

Lakukan pengecekan berkala untuk memastikan saldo dana bansos Anda sudah disalurkan agar Anda bisa segera mencairkan dana bansos Anda.

Berita Terkait
News Update