Simak cara berikut untuk melakukan pengecekan penerima saldo bansos PKH.
Cara Cek Bansos PKH
Berikut adalah cara mengecek penerima bansos PKH:
1. Buka Website cekbansos.go.id atau Unduh Aplikasi Cek Bansos.
2. Masukkan data lokasi Anda sesuai KTP.
3. Masukkan Nama Penerima.
4. Isi Captcha.
5. Klik 'Cari Data'.
Jika saldo dana bansos Anda sudah tersalurkan, Anda bisa mencairkannya di ATM KKS daerah Anda.
Demikian informasi seputar alasan bansos PKH tidak cair, nominal besaran dan cara mengeceknya.
Disclaimer: Poskota tidak bisa memastikan tanggal penyaluran saldo dana bansos PKH. Poskota hanya memberikan informasi seputar cara cek penyalurannya dan nominalnya.
Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.