Pasangan Rain dan Kim Tae Hee Jarang Umbar Kehidupan Rumah Tangga ke Publik, Akhirnya Buka-bukaan

Senin 28 Des 2020, 18:24 WIB
Rain dan Kim Tae Hee. (ist)

Rain dan Kim Tae Hee. (ist)

Baca juga: Diadaptasi dari Serial Webtoon, Drama Korea True Beauty Resmi Tayang

"Ada kalanya ia meminta makananku, kemudian aku menolaknya. Aku punya porsi spesifik yang harus kumakan agar meresa kenyang hari itu," ungkap Rain.

Walaupun begitu, bukan berarti Kim Tae Hee tak pernah memasak untuknya. Ia mengaku sangat menyukai masakan yang dibuat oleh sang istri.

"Aku memakan semua makanan yang ia buat. Semua yang ia buat sangat enak. Dia sangat pintar memasak," tandasnya. (mia/win)

Berita Terkait
News Update