Dana Bansos PIP Cair Lagi di Tahun 2025 dengan Nominal Rp450.000 Diterima Siswa Jenjang Ini Lewat KIP dan Buku Rekening SimPel, Cek Status Penerima di Situs Terbaru

Minggu 16 Feb 2025, 22:19 WIB
Cek status penerima dana bansos PIP 2025 yang cair Rp450.000 untuk siswa jenjang tertentu lewat KIP dan Buku Rekening SimPel. Pastikan status Anda ada di situs resmi PIP. (Sumber: Poskota/Neni Nuraeni/Kemdikbud)

Cek status penerima dana bansos PIP 2025 yang cair Rp450.000 untuk siswa jenjang tertentu lewat KIP dan Buku Rekening SimPel. Pastikan status Anda ada di situs resmi PIP. (Sumber: Poskota/Neni Nuraeni/Kemdikbud)

Baca Juga: Dana PIP Rp1.800.000 Segera Cair, Ini 2 Kriteria Peserta Didik yang Akan Terima Bantuannya

Pertama, pastikan perangkat handphone (HP) yang digunakan sudah memiliki browser, seperti Google Chrome, yang lebih disarankan untuk melakukan pengecekan. Langkah-langkah pengecekan penerima PIP:

1. Buka Google Chrome

Buka aplikasi Google Chrome di perangkat HP Anda. Setelah itu, ketikkan URL berikut pada kolom pencarian:
https://pip.dikdasmen.go.id.

2. Akses Halaman PIP

Setelah halaman terbuka, Anda akan melihat tampilan dengan berbagai informasi mengenai Program Indonesia Pintar. Scroll ke bawah,dan temukan bagian Cari Penerima PIP.

3. Persiapkan NISN dan NIK

Untuk pengecekan, ada dua data yang perlu teman-teman siapkan:

Nomor Induk Siswa Nasional (NISN) adalah nomor unik yang berlaku secara nasional untuk setiap siswa. NISN dapat ditemukan di ijazah atau rapor.

Sementara Nomor Induk Kependudukan (NIK) ini terdiri dari 16 angka dan dapat ditemukan pada kartu keluarga.

NIK digunakan untuk identifikasi setiap warga negara Indonesia, meskipun belum memiliki Kartu Tanda Penduduk (KTP).

Baca Juga: 100 Wilayah Pencairan Bansos PKH-BPNT 15 Februari 2025, Cek Daerah Anda di Sini

4. Masukkan NISN dan NIK

Setelah menyiapkan kedua data tersebut, masukkan NISN dan NIK di kolom yang tersedia, lalu klik Cek Penerima PIP.

4. Hasil Pengecekan

Jika Anda terdaftar sebagai penerima bantuan PIP, maka hasil pengecekan akan menunjukkan data diri Anda sebagai penerima.

Apabila data tidak ditemukan, itu berarti Anda tidak terdaftar.

Berita Terkait
News Update