3. Hentikan Penyimpanan “Text Forever”
Secara default, iPhone akan menyimpan semua pesan teks yang anda kirim dan terima selamanya. Jika anda butuh ruang, ubah pengaturan ini dengan buka Settings > Messages, gulir ke bawah Message History > ketuk Keep Message > Pilih 30 Days atau 1 Year.