Dalam penutupan pertemuan bilateral tersebut, Sugiono menyampaikan apresiasinya atas dukungan aksesi keanggotaan Indonesia di OECD.
Sebagai tambahan informasi, Indonesia dan Finlandia memperingati 70 tahun hubungan diplomatik pada tahun 2024.
Indonesia dan Finlandia juga merupakan mitra yang berkolaborasi pada berbagai kerja sama bilateral serta multilateral.