Untuk mengetahui apakah Bansos PKH dan BPNT untuk alokasi Januari 2025 sudah dicairkan atau belum, KPM bisa mengeceknya sencara mandiri.
Lebih jelasnya, berikut ini cara mengecek status nama penerima Bansos PKH ataupun BPNT di situs resmi cekbansos.kemensos.go.id.
Baca Juga: Rincian Nominal Saldo Dana Bansos PKH Tahun 2025, Dicairkan Sesuai Kategori KPM
Cara Cek Status Nama Penerima Bansos PKH dan BPNT
- Silahkan Anda masuk pada mesin perambah, dan ketik cekbansos.kemensos.go.id.
- Selanjutnya, masukan alamat dimana Anda tinggal, ingat harus sesuai dengan yang terteda di KTP.
- Lalu ini nama lengkap Anda sesuaikan juga dengan yang ada di KTP.
- Untuk melanjutkan pengcekan, masukan kode captcha yang muncul pada layar.
- Terakhir, Anda klik tombol "Cari"
Jika Anda termasuk sebagai penerima bansos BPNT atau PKH, maka nama Anda akan muncul dengan otomatis.
Syarat dan Kriteria Penerima Bansos PKH dan BNPT
- Sudah terdaftar di Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) yang dikelola oleh Kemensos RI.
- Tidak sedang menerima bantuan sejenis, seperti BLT subsidi gaji maupun BLT UMKM.
- Bukan bagian dari ASN, TNI, Polri, Karyawan BUMD/BUMN, Perangkat Desa, maupun karyawan yang memiliki penghasilan tetap (UMR).
- Terdaftar sebagai masyarakat yang membutuhkan sesuai dengan yang telat ditetapkan oleh pemerintah.
Dengan menggunakan fitur pengecekan ini, masyarakat dapat memantau bantuan yang diterima dengan lebih mudah dan transparan.
Jangan lupa untuk memastikan data Anda selalu diperbarui, agar proses pencairan bantuan berjalan lancar.
DISCLAIMER: Artikel ini berisikan informasi yang bersifat umum, dan tidak mewakili pemerintah. Pastikan selalu lakukan pengecekan berkala di aplikasi dan situs resmi miliki pemerintah.