Jika nama Anda tercantum, langkah selanjutnya adalah memahami tahapan pencairan agar Anda dapat segera menggunakan bantuan tersebut.(Pexels/Chalotte May/edited Dadan)

EKONOMI

Untuk Pemilik NIK KTP Ini, Seperti Ini Cara Mencairkan Bansos Rp400.000 dari BPNT 2024, dan Begini Cara Mengeceknya

Minggu 27 Okt 2024, 19:45 WIB

POSKOTA.CO.ID - Pemerintah melalui program Bantuan Pangan Non-Tunai (BPNT) kembali memberikan bantuan sebesar Rp400.000 kepada masyarakat yang memenuhi kriteria di tahun 2024.

Bagi Anda yang ingin memastikan apakah namanya tercatat sebagai penerima bantuan, penting untuk mengetahui cara mengecek status penerima dengan NIK KTP secara online.

Selain itu, memahami prosedur pencairan BPNT dapat membantu Anda memanfaatkan bantuan ini secara maksimal.

Informasi lengkap mengenai cara pengecekan dan pencairan bansos BPNT ini dapat diakses dengan mudah melalui situs resmi Kemensos.

Mengecek status penerima bansos BPNT kini bisa dilakukan tanpa perlu mengunjungi kantor pemerintah.

Dengan bantuan platform cekbansos.kemensos.go.id, Anda dapat melakukan pengecekan mandiri hanya dengan NIK KTP.

Setelah mengakses situs tersebut dan memasukkan data diri, sistem akan secara otomatis menampilkan hasil daftar penerima BPNT 2024.

Jika nama Anda tercantum, langkah selanjutnya adalah memahami tahapan pencairan agar Anda dapat segera menggunakan bantuan tersebut.

Untuk proses pencairan BPNT sendiri, akan dilakukan melalui rekening Kartu Keluarga Sejahtera (KKS) di e-warong atau agen yang telah ditunjuk Kemensos.

Dengan bantuan ini, setiap penerima bisa mendapatkan kebutuhan pangan pokok yang telah ditentukan, seperti beras, telur, dan berbagai sumber gizi lainnya.

Agar bantuan sebesar Rp400.000 ini dapat dicairkan dengan lancar, pastikan Anda mengikuti prosedur pencairan yang ditetapkan, mulai dari pengecekan NIK hingga penggunaan KKS di lokasi penyaluran resmi.

Perbulannya, keluarga penerima manfaat (KPM) akan mendapatkan Rp200.000 per bulannya, dan jika dikalkulasikan, jumlah bantuan yang diterima oleh setiap KPM per tahun adalah Rp2.400.000.

Bantuan ini diberikan secara bertahap setiap bulan, untuk memastikan kebutuhan pangan pokok keluarga dapat terpenuhi sepanjang tahun.

Namun perlu menjadi catatan. Untuk penyalurannya sendiri biasanya tergantung dari kebijakan pemerintah daerah masing-masing.

Jika melihat jumlah pencairan untuk bulan ini, yakni Rp400.000 berarti menggunakan skema per dua tahap (September-Oktober).

Sementara itu agar lebih yakin, Anda bisa melakukan pengecekan secara mandiri melalui cekbansos.kemensos.go.id.

Cara Cek Status Nama Penerima Bansos BPNT 2024

Jika Anda termasuk sebagai penerima bansos BPNT untuk September-Oktober 2024 ini, maka nama Anda akan muncul.

Sementara itu, jika nama NIK KTP Anda sudah terdata menerima bansos BPNT 2024 ini, berikut ini cara mencairkannya.

Cara Mencairkan Dana Bansos BPNT 2024

Dengan adanyanya Bansos BPNT ini, diharapkan masyarakat yang menerima bantuan ini bisa menggunakannya secara opimal.

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.

Tags:
bansos 2024BPNTCara cek status nama penerima BPNT 2024cara mencairkan bansos bpntNIK KTP

Dadan Triatna

Reporter

Dadan Triatna

Editor