Judi Domino di Teras Rumah Digrebek Polres Serang

Minggu 16 Apr 2023, 12:06 WIB
Foto: Tersangka judi domino digrebek Polres Serang, satu dari empat pelaku ditahan polisi. (Ist.)

Foto: Tersangka judi domino digrebek Polres Serang, satu dari empat pelaku ditahan polisi. (Ist.)

"Kami juga mengimbau kepada masyarakat untuk meningkatkan ronda malam di lingkungannya masing-masing, sebab hanya masyarakat yang dapat mencegah terjadinya aksi kejahatan. Laporkan ke polsek terdekat atau personil Bhabinkamtibmas jika menemukan kegiatan yang berpotensi mengganggu kamtibmas," tandasnya. (haryono)
 

Berita Terkait
News Update