Jalinan komunikasi makin intens manakala sudah ada fasilitas handphone. Mulai dari pesan singkat (SMS), Blackberry Messenger (BBM), lalu WhatsApp (WA). Lebih intensif bertemu secara fisik ketika Maruli sudah berpangkat kolonel dan menjabat Komandan Grup A Paspampres.
Dari ring-1 Istana ia sempat geser ke jabatan Danrem di Solo. Dari Solo, balik ke Paspampres menjabat Wakil Komandan (Wadan) Paspampres. Bintang pun jatuh di pundaknya. Brigadir Jenderal TNI Maruli Simanjuntak.
Bersambung...
Artikel ini merupakan sambungan dari artikel berjudul: 'Bapak Air', Pangkostrad Maruli serta Pengakuan Doni Monardo: Menantu Luhut jadi Panglima Kostrad (I)
Cerita selanjutnya klik: 'Bapak Air', Pangkostrad Maruli serta Pengakuan Doni Monardo: Nonton Liverpool (III)
Penulis adalah Egy Massadiah, Ketua Yayasan Kita Jaga Alam dan juga wartawan senior.