13 Kecamatan di Kabupaten Bekasi Rawan Banjir dan Longsor

Rabu 09 Des 2020, 08:55 WIB
Banjir di Bekasi beberapa waktu lalu.(dok/yahya)

Banjir di Bekasi beberapa waktu lalu.(dok/yahya)

Karena ada keterlibatan dari forum dan komunitas masyarakat yang peduli terhadap lingkungan.

Hasan mengatakan, upaya pemerintah daerah dalam mengantisipasi bencana banjir sudah dilakukan sebelum memasuki musim hujan.Yakni dengan memetakan wilayah rawan banjir dan melakukan kerja bakti di lingkungan.

Seperti di Kelurahan Jatimulya Kecamatan Tambun Selatan dengan melakukan kerja bakti.Serta memberikan pemahaman kepada warga soal pentingnya menjaga lingkungan agar tidak kebanjiran.

Baca juga: Banjir Kembali Terjang Pemukiman Warga Kebon Pala di Jatinegara

“Kita bersinergi dengan forum dan komunitas masyarakat. Selain itu kita juga punya desa dan kelurahan tangguh bencana. Itu juga sangat membantu dalan upaya mencegah banjir,” ujarnya. (yahya/tri)

Berita Terkait
News Update