Gunung Semeru Masih Semburkan Awan Panas, Warga Diminta Waspada

Rabu 02 Des 2020, 11:00 WIB
Petugas bersiaga mengantisipasi letusan Gunung Semeru. (ist)

Petugas bersiaga mengantisipasi letusan Gunung Semeru. (ist)

Baca juga: PSBB Usai, Warga Kepatihan Tulangan Tetap Jalankan Kampung Tangguh Semeru

Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) merekomendasikan masyarakat tidak melakukan aktivitas di dalam radius 1 km dan wilayah sejauh 4 km di sektor lereng selatan-tenggara kawah aktif yang merupakan wilayah bukaan kawah aktif Gunung Semeru (Jongring Seloko) sebagai alur luncuran awan panas. Selain itu, warga diminta untuk mewaspadai gugurnya kubah lava di Kawah Jongring Seloko. (johara/ys)

Berita Terkait
News Update