Rabu 19 Feb 2025, 21:45 WIB

Halte Transjakarta Rawamangun Kembali Beroperasi

JAKARTA, POSKOTA.CO.ID - Calon penumpang transjakarta menunggu kedatangan Transjakarta di Halte Rawamangun, Jalan Pemuda, Rawamangun Jakarta Timur, Rabu, 19 Februari 2025.

Setelah sempat ditutup akibat proyek konstruksi LRT Jakarta Fase 1B rute Velodrome-Manggarai, Halte Rawamangun kini kembali beroperasi melayani pelanggan mulai Rabu, 19 Februari 2025.

Reaktivasi halte ini disampaikan oleh PT Transportasi Jakarta (Transjakarta) sebagai bagian dari upaya memastikan mobilitas masyarakat tetap lancar. (Poskota/Bilal Nugraha Ginanjar)

Photo Terkait
Photo Update