Performa HP Android Anda Lemot? Lakukan Cara Ini agar Kembali Normal!

Rabu 12 Mar 2025, 16:48 WIB
Begini cara mengoptimalkan performa HP Android Anda agar kembali normal. (Sumber: Pinterest/ardnat)

Begini cara mengoptimalkan performa HP Android Anda agar kembali normal. (Sumber: Pinterest/ardnat)

Anda bisa mencoba menghapus cache HP Android untuk bisa mengembalikan performa smartphone seperti baru.

Lakukan cara berikut agar cache yang ada di HP Anda bisa terhapus secara maksimal.

  • Buka Pengaturan ponsel kamu.
  • Pilih Penyimpanan, terus pilih Aplikasi.
  • Di sini, kamu bakal menemukan daftar aplikasi yang terpasang. Pilih aplikasi yang ingin kamu hapus cache-nya.
  • Masuk ke halaman info aplikasi, lalu pilih Hapus Cache (hindari pilih Hapus Data, karena itu akan menghapus semua data aplikasi).

Sekian informasi terkait cara mengatasi HP Android yang lemot dengan mudah.

Berita Terkait

Tips Hapus Iklan di HP Android Anda!

Selasa 11 Mar 2025, 21:39 WIB
undefined
News Update