Sinyal Jelek? Pakai Trik Ini untuk Internet Lebih Stabil dan Ngebut!

Jumat 07 Feb 2025, 14:58 WIB
Cara mengatasi sinyal HP lemah. (Sumber: Pixabay/JESHOOTS-com)

Cara mengatasi sinyal HP lemah. (Sumber: Pixabay/JESHOOTS-com)

Fitur ini sangat berguna terutama bagi Anda yang sering menggunakan internet untuk gaming online, streaming video, atau video call yang membutuhkan koneksi stabil.

Cara Menonaktifkan Pengaturan Jika Tidak Dibutuhkan

Jika suatu saat Anda ingin mengembalikan pengaturan seperti semula, cukup lakukan langkah berikut:

  • Matikan “Pembatasan Pemilihan WiFi” dan “Data Seluler Selalu Aktif” di menu Opsi Pengembang.
  • Untuk menonaktifkan Mode Pengembang, cukup matikan opsi Pilihan Pengembang di pengaturan HP Anda.

Dengan mengaktifkan fitur-fitur di atas, sinyal HP Anda akan menjadi lebih kuat dan koneksi internet lebih stabil.

Anda bisa menikmati pengalaman streaming tanpa buffering, gaming tanpa lag, dan internet yang lebih responsif kapan saja.

Berita Terkait
News Update