Polisi Mainkan Sirene Diperiksa Propam, Jalani Patsus

Jumat 24 Jan 2025, 14:16 WIB
Anggota polisi mainkan sirene mobil tanpa keadaan darurat akhirnya diperiksa Propam. (Sumber: Tangkap Layar Instagram/@medsos_rame; X/@riza_ari1945)

Anggota polisi mainkan sirene mobil tanpa keadaan darurat akhirnya diperiksa Propam. (Sumber: Tangkap Layar Instagram/@medsos_rame; X/@riza_ari1945)

Ia tampak duduk di kursi belakang penumpang dan menunjukkan remote sirene yang dipegangnya kemudian ditekannya sirene.

Tak hanya sekali, polisi itu membunyikan sirene tersebut beberapa kali sambil tersenyum-senyum ke arah kamera.

Atas tindakannya itu pun sontak mendapatkan kecaman dari publik yang menyayangkan sikap seorang anggota polisi yang tidak profesional.

Baca Juga: Viral, Polisi di Kuta Bali Minta Rp200 Ribu ke WNA saat Lapor Kehilangan

"Sekarang kok kayak ayam sayur? Kemaren petantang petenteng," tulis komentar akun @sn***.

"Terima kasih pak. semoga beneran bisa dijadikan pelajaran untuk semua anggota polri," komentar akun @sy***.

Berita Terkait
News Update