Penjelasan Dr Saddam Ismail mengenai manfaat Genjer bagi kesehatan. (Pinterest)

Kesehatan

Manfaat Genjer Bagi Kesehatan, Baik untuk Jantung dan Peredaran Darah

Senin 04 Nov 2024, 21:07 WIB

POSKOTA.CO.ID - Genjer, sayuran hijau yang sering diabaikan, sebenarnya memiliki manfaat kesehatan yang luar biasa.

Tanaman sayur ini seringkali dipandang sebelah mata dan dianggap kurang baik bagi kesehatan tubuh.

Menurut penjelasan Dr. Saddam Ismail, mengonsumsi genjer dapat memberikan sejumlah manfaat kesehatan yang tidak boleh diremehkan.

Hal ini disampaikan oleh pemerhati sekaligus influencer di bidang kesehatan tersebut pada channel YouTube pribadi miliknya.

Simak penjelasan lengkapnya pada artikel ini agar anda mengetahui manfaat yang sembunyi dalam Salah satu tanaman air ini. Baca sampai habis!

Manfaat Genjer

Genjer merupakan salah satu jenis tanaman air yang bisa anda temukan dengan mudah pada rawa atau sekitar sawah.

Genjer memiliki beberapa manfaat yang sangat baik jika dikonsumsi secara teratur oleh tubuh.

Terdapat banyak sekali kandungan gizi dan nutrisi yang ada di dalamnya sehingga sangat baik jika dikonsumsi secara rutin.

Dr Saddam menjelaskan beberapa manfaat yang tersimpan di dalam genjer dan sangat baik bagi kesehatan tubuh.

1. Menjaga Kekebalan Tubuh

Kandungan vitamin C, zinc dan senyawa baik lainnya dapat berfungsi baik untuk menjaga sistem kekebalan tubuh.

Ketika anda memiliki kekebalan tubuh yang baik makan dapat menangkal bakteri atau virus yang mencoba masuk ke dalam tubuh.

Dokter Saddam juga mengatakan bahwa dengan mengkonsumsi Genjer secara teratur sesuai takaran bisa membuat proses penyembuhan penyakit menjadi lebih baik.

2. Menjaga Tekanan Darah

Ganja memiliki kandungan kalium yang sangat baik untuk menjaga tekanan darah yang ada dalam tubuh.

Dengan mengonsumsi ginjal secara rutin dipercaya dapat menjaga tekanan darah sehingga membantu menjaga kinerja saraf jadi lebih baik.

Sistem kerja otot pun menjadi lebih baik karena peredaran darah yang sesuai dengan takaran sudah diedarkan dengan baik ke seluruh tubuh.

Namun bagi Anda yang memiliki penyakit darah tinggi tetap harus mengonsumsi obat-obatan lainnya sesuai anjuran dokter.

3. Memelihara Kesehatan Tulang

Ganjar memiliki kandungan kalsium yang sangat baik untuk dikonsumsi oleh anda untuk menjaga kesehatan tulang.

Selain itu juga kandungan tersebut sangat baik pertumbuhan gigi pada tubuh manusia.

Selain itu kandungan kalsium yang terdapat pada genjer juga dapat berfungsi untuk menjaga kesehatan jantung, otot dan saraf.

Senyawa ini sangat berguna untuk anda di kemudian hari yang mampu mencegah penyakit keropos tulang atau osteoporosis.

4. Menangkal Radikal Bebas

Memiliki kandungan karoten yang sangat fungsi untuk antioksidan untuk menangkal radikal bebas yang mencoba memasuki tubuh.

Jadi ketika anda mengkonsumsi makanan yang mengandung senyawa antioksidan Maka sangat berguna untuk menjaga sistem kekebalan tubuh.

Selain itu, senyawa ini juga sangat baik untuk menjaga peredaran darah, kesehatan jantung beserta organ tubuh lainnya.

5. Menjaga Kesehatan Kulit

Senyawa antioksida yang terdapat dalam Genjer merupakan sesuatu hal yang baik untuk menjaga kesehatan kulit.

Dengan dengan anda rajin mengkonsumsi Genjer maka bisa membuat efek penuaan Dini menjadi lebih lambat.

Selain itu mengkonsumsi Genjer dapat membantu tubuh anda dalam meregenerasi kulit yang terkena peradangan atau infeksi.

Kulit yang dihasilkan pun jadi lebih elastis dan baik dari sebelumnya sebelum anda mengkonsumsi Genjer dengan rutin

Hal ini dapat dilakukan karena terdapat kandungan vitamin C yang sangat baik untuk menjaga kesehatan kulit.

6. Menjaga Kesehatan Jantung

Kandungan magnesium yang terkandung Genjer memiliki manfaat yang sangat baik untuk menjaga kesehatan jantung.

Senyawa ini sangat berguna untuk menjaga ritme detak jantung jadi lebih teratur saat bekerja.

Hal ini juga sangat diperbantukan oleh kandungan kalium yang terdapat pada genjer sehingga dapat membuat kinerja jantung menjadi lebih baik.

7. Menjaga Kesehatan Mata

Mengkonsumsi ganja ternyata juga baik untuk menjaga kesehatan penglihatan atau mata.

Senyawa karoten yang terkandung dalamnya mampu menjaga ketajaman penglihatan serta mencegah gangguan penglihatan.

Kondisi malam hari atau cahaya yang kurang kandungan karoten ini juga menjadi pelindung dari mata agar tidak terkena radikal bebas.

8. Baik untuk Saraf

Kandungan fosfor yang ada pada genjer memiliki peran penting untuk pembentukan membran membran sel yang ada pada tubuh.

Kandungan fosfor ini sangat baik bagi sel untuk mengurangi gangguan-gangguan pada saraf.

Genjer adalah sayuran sederhana yang memiliki banyak manfaat untuk kesehatan, terutama karena kandungan natrium dan vitamin C-nya.

Dengan pengolahan yang tepat dan konsumsi yang seimbang, genjer dapat menjadi tambahan yang bermanfaat untuk diet harian Anda.

Pastikan untuk mengikuti saran Dr. Saddam Ismail dan perhatikan kebersihan serta asal-usul genjer yang Anda konsumsi agar manfaatnya optimal.

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News  dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp  Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.  

Tags:
KesehatanDr. Saddam Ismailmanfaat genjerGenjerkesehatan jantung dan peredaran darah

Raihan Ali Putra Santoso

Reporter

Raihan Ali Putra Santoso

Editor