POSKOTA.CO.ID - Saldo DANA gratis Rp200.000 ini siap dikirimkan ke dompet elektronik Anda! Cek apa yang harus dilakukan di dalam artikel ini.
Uang Rp200.000 ini bisa Anda dapatkan melalui 10 aplikasi penghasil uang atau saldo DANA gratis yang tertera dan direkomendasikan di sini.
Beragam pilihannya, jika tidak ingin mendownload keseluruhan dari aplikasi-aplikasi tersebut, bisa mendownload 1-2 aplikasi yang memiliki penghasilan hampir Rp200.000.
Lakukan misi atau tugas yang ditawarkan pada aplikasi-aplikasi tersebut dengan baik dan benar. Kerjakan dengan konsisten dan sungguh-sungguh.
10 Aplikasi Penghasil Uang atau Saldo DANA Gratis
1. Streetbees
Sudah lebih dari 5 juta pengguna mendownloadnya dan mendapatkan rating 4,5 bintang, aplikasi mengisi survei ini terbukti membayar kepada para penggunanya.
2. Bling Story
Rekomendasi konten-konten yang menarik tersedia banyak di sini sehingga menjalankan misi dan mendapatkan saldo DANA gratis menjadi lebih menyenangkan.
3. Walk Earn
Aplikasi ini menghitung langkah kaki penggunanya menggunakan layanan GPS dan Google Maps. Dari kegiatan tersebut, akan mendapatkan reward.
4. BuzzBreak
Cara untuk menghasilkan saldo DANA Rp100.000 dari aplikasi ini adalah membaca berita, menonton video, dan menyelesaikan tugas harian lainnya.
5. mRewards
Saldo DANA gratis yang didapatkan berasal dari memainkan mini games yang disediakan di sini. Selain itu, klaim juga hadiah menarik lainnya.
6. Google Opinion Rewards
Menghasilkan uang dari Google bukanlah impian lagi, Anda bisa berpartisipasi dengan cara mengerjakan survei sesuai preferensi.
7. BuzzCash
Tak hanya uang, pulsa bisa didapatkan untuk kebutuhan kuota. Caranya kamu harus membaca berita, menonton video, bermain game, mengerjakan survei sampai mengundang teman.
8. Wild Cash
Mengisi kuis akan terasa menyenangkan di game ini karena bisa menghasilkan saldo dompet elektronik, seperti DANA, OVO, GoPay, dan ShopeePay secara cuma-cuma.
9. Poll Pay
Imbalan akan didapatkan jika Anda mengerjakan semua survei serta tugas kecil lainnya yang berbeda-beda tema maupun jumlah koin.
10. Baca Plus
Berbagai macam bacaan yang bisa dibaca agar tidak bosan, seperti novel, cerpen, artikel, dan lain sebagainya. Selain dapat ilmu yang menghibur, cuan pun juga mengalir.
Segera dapatkan uangnya dengan langsung saja download di Google Play Store atau App Store sesuai dengan jenis hp masing-masing.
Selain uang, bisa menukarkannya ke hadiah lain, seperti voucher belanja, voucher hotel, pulsa, bahkan berdonasi. Bisa juga menukarkannya ke aplikasi dompet elektronik lain.
DISCLAIMER: Poskota hanya memberikan rekomendasi serta saran untuk bisa mendapatkan uang tambahan, jadi tidak menjamin keberhasilan Anda dalam mendapatkannya karena sesuai dengan aturan yang berlaku dan kemampuan masing-masing.
Demikian penjelasan dari saldo DANA gratis Rp200.000 yang siap dikirim ke dompet elektronik. Semoga bermanfaat.
Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.