SELAMAT Saldo Dana Rp1.800.000 dari Bansos PIP September 2024 Langsung Masuk ke Rekening SimPel Siswa! (PosKota/Nur Rumsari)

EKONOMI

SELAMAT Saldo Dana Rp1.800.000 dari Bansos PIP September 2024 Langsung Masuk ke Rekening SimPel Siswa!

Selasa 10 Sep 2024, 22:19 WIB

POSKOTA.CO.ID - Selamat saldo dana Rp1.800.000 dari bantuan sosial PIP September 2024 langsung masuk ke rekening SimPel siswa. Cek lengkapnya di sini.

Program Indonesia Pintar (PIP) adalah salah satu program bantuan sosial yang akan diberikan kepada siswa yang berasal dari keluarga kurang mampu.

Adanya bantuan sosial ini diharapkan untuk meningkatkan kesejahteraan pendidikan di Indonesia agar siswa mendapatkan pendidikan setara.

Diprediksi pemerintah akan kembali melakukan penyaluran dana bansos PIP pada bulan September 2024.

Pemerintah melalui Kementrian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbud) akan menyalurkan bantuan PIP pada September 2024.

Dana bansos PIP ini akan ditransfer langsung ke rekening SimPel (Simpanan Pelajar) masing-masing siswa penerima.

Bagi siswa yang mempunyai yang belum memiliki rekening SimPel dapat melakukan aktivasi di Bank Himbara (Bank Himpunan Negara) yaitu Bank Mandiri, BNI, BRI dan BSI (khusus wilayah provinsi Aceh).

Kunjungi kantor cabang terdekat dengan membawa kartu pelajar dan KTP orang tua serta surat keterangan penerima PIP 2024.

Orang tua dan siswa dapat mengecek status informasi penerimaan dana PIP melalui situs resmi di pip.kemdikbud.go.id.

Khusus untuk siswa SMA dan SMK akan terima saldo dana bantuan senilai Rp1.800.000.

Dana bantuan sosial yang akan diterima dapat digunakan untuk membeli perlengkapan sekolah siswa hingga biaya pendidikan.

Siswa yang akan menerima saldo dana bansos PIP 2024 akan dapatkan besarannya sesuai dengan jenjang pendidikan saat ini.

Nominal Bansos PIP 2024

Dengan informasi di atas, diharapkan para orang tua atau wali siswa dapat mengetahui informasi status penerimaan PIP 2024. Semoga bermanfaat!

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari. 

Tags:
Saldo danasaldo dana bansosBantuan sosialbansosbansos PIP 2024

Nur Al Fajar Rumsari

Reporter

Nur Al Fajar Rumsari

Editor