Performa Tangguh, Motor Listrik Zeeho AE6 Bisa Dibawa Berkendara dengan Kecepatan Maksimal 80 Km per Jam, Ini Spesifikasinya

Selasa 03 Sep 2024, 09:43 WIB
Spesifikasi motor listrik Zeeho AE6. (mforce.co.id)

Spesifikasi motor listrik Zeeho AE6. (mforce.co.id)

Terdapat dua varian warna yang ditawarkan kepada konsumen yaitu Vibrant White dan Slate Grey Lemon.

Di bagian kaki-kaki, Zeeho AE6 menggunakan ban berukuran 90/90-12 inci di depan dan 110/70-11 inci di belakang yang dapat mengatur keseimbangan saat berkendara.

Harga Zeeho AE6 

Berdasarkan laman resminya, motor listrik Zeeho AE6 dijual Rp36,9 juta per unit OTR Jadetabek.

Setelah mengetahui spesifikasi dan harga Zeeho AE6, apakah Anda semakin tertarik membelinya?

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.

Berita Terkait
News Update