SS Live Tiktok Sebelum Mengakhiri Hidupnya, Tetangga: Dia Sosok yang Peduli

Jumat 10 Sep 2021, 23:43 WIB
Garis polisi terpampang di kediaman SS, Jatinegara, Jakarta Timur. (foto: poskota/cr02)

Garis polisi terpampang di kediaman SS, Jatinegara, Jakarta Timur. (foto: poskota/cr02)

Lanjut Markon, guna mengungkap motif SS melakukan bunuh diri, pihaknya masih melakukan penyelidikan dengan memeriksa para saksi.

"Kita sudah datangi lokasi kejadian dan meminta keterangan saksi. Saat ini kasus bunuh diri dengan korban berinisial SS jenis kelamin laki-laki ditangani Polsek Jatinegara," terangnya. (cr02)

Berita Terkait
News Update