Ada Apa, nih? Gempur dan Ormas Badak Banten Desak Pemkab Tindak Oknum Manteri Polisi

Rabu 04 Agu 2021, 06:02 WIB
Aksi demonstrasi di Kecamatan Cikulur (Polsek Cikulur). (Foto/Poskota.co.id/Yusuf)

Aksi demonstrasi di Kecamatan Cikulur (Polsek Cikulur). (Foto/Poskota.co.id/Yusuf)

“Terimakasih apresiasinya. Mengenai, kinerja bawahannya yang dinilai tidak profesional, tentu kami akan menindaklanjutinya dengan segera,” katanya.

Dirinya berjanji akan menindaklanjuti aduan dari masyarakat.

“Demi kebaikan dan kondusifitas Kecamatan Cikulur, saya akan segera menyampaikan sesuai tupoksi kami.

"Sekali lagi, saya berterimakasih kepada warga di Kecamatan Cikulur, kepala desa dan saudara-saudaraku yang sudah menyampaikan aspirasi untuk kemajuan Kecamatan Cikulur,” tambahnya.

Berita Terkait
News Update