RAMALAN ZODIAK Asmara dan Karier, Selasa, 3 Agustus 2021: Ini Adalah Hari yang Pas untuk Membuat Rencana

Selasa 03 Agu 2021, 14:43 WIB
Lambang Zodiak. (ist)

Lambang Zodiak. (ist)

JAKARTA, POSKOTA.CO.ID - Hubungan asmara dan karier itu dinilai sangat perlu, kali ini pemilik Zodiak Libra, ini adalah hari yang pas untuk membuat rencana.

Ajak keluarga atau pasanganmu melakukan hal-hal yang menyenangkan untuk memperkuat kasih sayang kalian.

Sementara Libra yang lajang masih sibuk dengan masalah lain dan belum terlalu memikirkan urusan hati.

Tapi tenang saja, cinta akan segera datang.

Nah, untuk karier, situasi di tempat kerja cukup tegang hari ini.

Kamu berani berbicara dengan atasan dan mengatakan hal-hal yang tidak disukainya.

Ya, Libra tidak akan tinggal diam melihat ketidakadilan.

Bagaimana dengan nasib zodiak lainnya?, yuk kita simak ramalan hubungan asmara dan karier hari ini, Selasa, 3 Agustus 2021, diantaranya:

1. Zodiak Leo (23 Juli - 22 Agustus)

Hubungan Asmara: Leo sedang dilanda dilema antara cinta atau persahabatan.

Leo akan merasa tertarik dengan seseorang yang selama ini kamu kenal dengan baik. Tanpa sadar muncul perasaan yang lebih darimu kepadanya.

Karier: Leo sangat produktif hari ini.

Metode yang kamu terapkan dalam bekerja memudahkanmu menyelesaikan semua tugas.

Dari segi keuangan, Leo disarankan untuk berhenti berlangganan dari layanan yang tidak perlu.

Ini bukan waktu yang tepat untuk pengeluaran tambahan.

2. Zodiak Virgo (23 Juli - 22 Agustus)

Hubungan Asmara: Suasana hati Virgo sedang tidak baik. Bahkan untuk sekedar memanjakan pasangan.

Jangan mengeluarkan komentar buruk yang bisa menyakiti hati pasanganmu.

Sementara itu zodiak Virgo memasang standar tinggi untuk mencari pasangan.

Ini jelas tidak baik karena justru akan menghalangimu mendapatkan tambatan hati.

Karier: Hati-hati dan pikirkan dengan matang sebelum memutuskan berganti pekerjaan.

Sebab, kemungkinan besar langkah itu malah akan memperburuk kondisi keuanganmu dan membahayakan kariermu.

3. Zodiak Libra (20 April - 20 Mei)

Hubungan Asmara: Ini adalah hari yang pas untuk membuat rencana.

Ajak keluarga atau pasanganmu melakukan hal-hal yang menyenangkan untuk memperkuat kasih sayang kalian.

Sementara Libra yang lajang masih sibuk dengan masalah lain dan belum terlalu memikirkan urusan hati.

Tapi tenang saja, cinta akan segera datang.

Karier: Situasi di tempat kerja cukup tegang hari ini.

Kamu berani berbicara dengan atasan dan mengatakan hal-hal yang tidak disukainya.

Ya, Libra tidak akan tinggal diam melihat ketidakadilan.

4. Zodiak Scorpio (23 Oktober - 21 November)

Hubungan Asmara: Scorpio akan kembali dipertemukan dengan seseorang dari masa lalu.

Hati-hati, kehadirannya bisa menyebabkan ketidaknyamanan dalam hubungan asmaramu.

Lain halnya dengan Scorpio lajang yang kisah asmaranya memperlihatkan progres positif.

Karier: Lamaran pekerjaan yang Scorpio kirimkan tempo hari akan mendapatkan respons positif hari ini.

Sementara Scorpio yang sudah bekerja, hati-hati karena akan mungkin saja ada provokasi dari rekan kerja.

5. Zodiak Sagitarius (22 November - 21 Desember)

Hubungan Asmara: Ada masalah yang perlu diselesaikan Sagitarius dengan orang terdekat seperti keluarga, orangtua atau pasangan.

Di sisi lain, Sagitarius lajang sebaiknya waspada terhadap orang yang mendekatimu. Pastikan ia bukan pembohong.

Karier: Sagitarius harus pandai mengendalikan diri.

Kamu menerima banyak proyek tapi tidak ada satu pun yang diselesaikan.

Ini akan berdampak buruk pada citramu di tempat kerja.

6. Zodiak Capricorn (22 Desember - 19 Januari) 

Hubungan Asmara: Sikap romantis yang selama ini ditunjukkan membuat Capricorn semakin yakin bahwa dia adalah orang yang tepat.

Tampaknya hari ini adalah waktu yang tepat untuk membicarakan masa depan hubungan kalian.

Berikan cinta dan kasih sayang kepadanya tanpa syarat.

Karier: Capricorn harus bersikap tegas pada kerabat atau anggota keluarga yang selama ini hanya datang di saat mereka butuh.

Jangan biarkan mereka terus menerus mengambil kesempatan untuk meminta uang kepadamu.

7. Zodiak Aquarius (20 Januari - 18 Februari)

Hubungan Asmara: Aquarius senang memberikan kasih sayang kepada orang lain terutama yang dicintainya.

Kamu tidak segan menunjukkan rasa cintamu pada pasangan kapan pun.

Sementara Aquarius lajang sedang bergulat dengan batinnya sehingga akan sulit bagi cinta yang baru untuk masuk.

Karier: Aquarius yang sedang mencari pekerjaan akan menemukan tawaran yang menarik perhatian.

Namun kalian harus bersaing dengan banyak kandidat.

Tapi itu bukan masalah bagi Aquarius yang punya percaya diri tinggi.

8. Zodiak Pisces (19 Februari - 20 Maret)

Hubungan Asmara: Pisces diminta untuk tidak mudah tergoda.

Mungkin kamu hanya ingin penyegaran tapi hati-hati perilaku itu bisa membuat hubunganmu dalam bahaya.

Jangan buang waktu dan energi untuk hal-hal sepele.

Karier: Pisces tampaknya harus menahan hasrat untuk berbelanja online.

Pikirkan baik-baik apakah kamu benar-benar membutuhkannya atau hanya menginginkannya karena bosan.

9. Zodiak Aries (21 Maret - 19 April)

Hubungan Asmara: Aries sempat terpikir untuk mengakhiri hubungan.

Tapi seiring berjalannya waktu, benih cinta itu muncul kembali dan justru semakin kuat.

Sementara Aries yang lajang tampaknya harus bersiap karena sesuatu yang membahagiakan akan datang.

Karier: Aries disarankan untuk menahan diri dari tindakan gegabah atau tergesa-gesa.

Setiap keputusan perlu dipikirkan matang dengan harapan perspektif jangka panjang.

10. Zodiak Taurus (20 April - 20 Mei)

Hubungan Asmara: Kehidupan pribadi adalah masalah dua orang.

Jangan menyinggung orang yang kamu cintai dengan kecurigaan tak beralasan, terutama untuk mengritiknya di hadapan orang lain.

Karier: Soal keuangan, Taurus sebaiknya melakukan tindakan pencegahan demi kesejahteraan batinmu dan hidup yang lebih nyaman.

Kurangi pengeluaran yang tidak perlu.

11. Zodiak Gemini (21 Mei - 20 Juni)

Hubungan Asmara: Beberapa hubungan asmara Gemini sedang diselimuti dengan emosi hari ini.

Hindari pertengkaran dengan orang yang kamu cintai, lebih baik sisihkan waktu untuk saling introspeksi diri.

Karier: Sebaiknya jangan ceritakan keuanganmu kepada siapa pun.

Sebab, ada banyak celah untuk orang lain menguras uangmu.

Lebih baik jaga harta bendamu dengan baik apalagi jika kamu adalah tulang punggung.

12. Zodiak Cancer (21 Juni - 22 Juli)

Hubungan Asmara: Beberapa Cancer mulai merencanakan liburan dengan pasangan atau keluarga.

Sayangnya, Cancer yang lajang kehilangan harapan. Kamu baru saja menemukan sisi lain dari si dia yang cukup mengecewakanmu.

Karier: Cancer harus belajar bagaimana menetapkan tujuan yang realistis.

Mungkin kamu harus buang jauh-jauh keinginan melepas karier dan fokus pada tanggung jawab saat ini. (mia)

Berita Terkait
News Update