Seperti diketahui, INEOS Grenadier diproduksi dari perpaduan semangat dan desain Inggris yang tangguh dengan presisi teknis ala Jerman.
Mobil ini dirancang untuk menghadapi semua kondisi dengan kemampuan, ketangguhan, dan keandalan dimedan off-road yang menjadi terbaik di kelasnya.
Grenadier akan menjawab semua kebutuhan sebagai kendaraan yang dapat menjelajah di mana saja di seluruh dunia.