Panglima TNI dan Kapolri Meninjau Pelaksanaan Vaksinasi di GOR Ciracas

Jumat 02 Jul 2021, 18:38 WIB
Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto dan Kapolri Jenderal Listyo Sigiti saat meninjau pelaksanaan vaksin di GOR Ciracas. (foto: Ifand)

Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto dan Kapolri Jenderal Listyo Sigiti saat meninjau pelaksanaan vaksin di GOR Ciracas. (foto: Ifand)

Dengan bertambahnya kuota, Santayana yakin tidak ada lagi warga yang kehabisan nomor antrean. Terlebih vaksinasi Covid-19 ini diberikan setiap hari kerja dari Senin sampai Jumat dan hari Minggu.

"Tapi kalau memang yang sudah jauh-jauh datang belum divaksin, kami akan layani," tukasnya. (*)

Berita Terkait
News Update