Terkait dengan hal ini, Elza Syarief selaku kuasa hukum Ustaz Maaher yang menangani kasus dengan Nikita Mirzani mengaku belum mengetahui kabar lebih lanjut tentang penangkapan Ustaz Maaher.
"Waduh saya nggak tahu ya, belum tahu nanti saya cek dulu,"tandas Elza Syarief. (mia/tha)