Perbandingan KUR BRI 2025 antara KUR Mikro dan KUR Kecil. (Sumber: Poskota/Arip Apandi)

EKONOMI

KUR BRI 2025: Perbedaan KUR Mikro dan KUR Kecil, Simak Selengkapnya

Rabu 05 Mar 2025, 17:06 WIB

POSKOTA.CO.ID – Program Kredit Usaha Rakyat (KUR) BRI 2025 kembali hadir untuk membuat usaha para pedagang kecil semakin maju.

Kalau Anda memang hendak mengajukan pinjaman, penting untuk memahami perbedaan antara KUR Mikro dan KUR Kecil agar dapat memilih produk yang paling sesuai dengan kebutuhan bisnis.

Berikut adalah perbandingan lengkapnya. Oleh karena itu, simak terus artikel ini sampai tuntas.

Baca Juga: Bisa Cicilan 4 Tahun! Ini Dia Rincian Angsuran KUR BRI 2025 untuk Plafon Rp80 Juta Keatas

Plafon Pinjaman

Agunan (Jaminan)

Baca Juga: Perbedaan KUR Mikro vs KUR Kecil BRI 2025 Mana yang Lebih Menguntungkan Bagi Pelaku UMKM? Cek Cara dan Syarat Mengajukannya di Sini

Suku Bunga

KUR Mikro & KUR Kecil: Suku bunga mulai dari 6% per tahun untuk pinjaman pertama dan meningkat bertahap hingga 9% pada pinjaman keempat.

Tenor (Jangka Waktu Pinjaman)

KUR Mikro:

KUR Kecil:

Baca Juga: Ingin Dapatkan Kredit Rp50 Juta dengan Bunga Ringan dan Cara Pengajuannya Mudah! Cobalah KUR Mandiri 2025

Syarat Pengajuan

KUR Mikro:

KUR Kecil:

Syarat sama seperti KUR Mikro, tetapi wajib memiliki Surat Izin Usaha Mikro dan Kecil (IUMK) atau izin usaha lain yang setara. Diperlukan dokumen tambahan seperti agunan.

Baca Juga: Daftar 45 Perbankan dan Lembaga Keuangan Penyedia KUR 2025, Pelaku UMKM Bisa Dapat Modal

Tujuan Penggunaan

Kemudahan Akses

Baca Juga: Tabel Angsuran KUR BSI 2025 Plafon Rp500 Juta, Ini Syarat dan Cara Daftarnya

Pilih KUR Mikro jika Anda baru memulai usaha atau hanya membutuhkan modal kecil tanpa jaminan (hingga Rp50 juta).

Pilih KUR Kecil jika usaha Anda sudah berkembang dan membutuhkan dana lebih besar (hingga Rp500 juta) serta bersedia menyediakan agunan.

Program KUR BRI 2025 telah dibuka pada awal triwulan pertama (Januari-Maret 2025). Agar tidak ketinggalan, segera siapkan dokumen yang diperlukan dan kunjungi situs resmi kur.bri.co.id atau kantor cabang BRI terdekat untuk informasi lebih lanjut.

Tags:
kredit usaha Bank BRIbisnismodal usaha pinjaman usaha UMKM KUR KecilKUR MikroKUR BRI 2025

Muhamad Arip Apandi

Reporter

Muhamad Arip Apandi

Editor