Gerald Vanenburg Sambangi Pemusatan Latihan Timnas Indonesia U17

Rabu 05 Mar 2025, 17:28 WIB
Gerald Vanenburg saat menyambangi sesi pemusatan latihan Timnas Indonesia U17 untuk persiapan Piala Asia U17 2025 di Arab Saudi. (Sumber: Instagram/@novarianto30)

Gerald Vanenburg saat menyambangi sesi pemusatan latihan Timnas Indonesia U17 untuk persiapan Piala Asia U17 2025 di Arab Saudi. (Sumber: Instagram/@novarianto30)

Tengah:

  • Fardan Faras Prawita (Borneo FC)
  • Evandra Florasta (Bhayangkara FC)
  • Tristan Raissa Ibrahim (Dewa United)
  • Ilham Romadhona Nirwan Achdiat (Barito Putra)
  • Nazriel Alfaro Syahdan (Persib Bandung)

Depan:

  • Rafi Rasyiq (Semen Padang)
  • Fandi Ahmad Muzaki (Persija Jakarta)
  • Mufid Zainun Falah (PPLP Jateng)
  • Peres Akwila Tjoe (Persija Jakarta)
  • Muhamad Zahaby Gholy (Persija Jakarta)
  • Mochamad Mierza Firjatullah (Persik Kediri)
  • Fadly Alberto Hengga (Bhayangkara FC)
  • Josh Holong Junior (Persija Jakarta)

Baca Juga: Berkas Naturalisasinya Disetujui Komisi X DPR RI, Tiga Pemain Siap Ambil Sumpah WNI untuk Perkuat Timnas Indonesia

Di turnamen Piala Asia U17 2025, Indonesia tergabung dalam Grup C yang dihuni Afganistan, Korea Selatan, dan Yaman. Turnamen ini digelar pada 3-20 April 2025.

Berita Terkait
News Update