Bansos PKH Tahap 1 Cair ke Rekening, Cek Progress dan Cairkan Saldonya Sekarang!

Minggu 16 Feb 2025, 13:45 WIB
Ilustrasi - Bansos PKH Tahap 1 Cair ke Rekening, Cek Progress dan Cairkan Saldonya Sekarang! (Sumber: Instagram/ksp_sejahtera_bersama01)

Ilustrasi - Bansos PKH Tahap 1 Cair ke Rekening, Cek Progress dan Cairkan Saldonya Sekarang! (Sumber: Instagram/ksp_sejahtera_bersama01)

3. Masukkan nama PM (Penerima Manfaat) sesuai KTP

4. Ketikkan 4 huruf kode yang tertera dalam kotak kode

5. Jika huruf kode kurang jelas, klik icon untuk mendapatkan huruf kode baru

6. Klik tombol Cari Data

Baca Juga: SELAMAT Saldo Dana Bansos Rp750.000 dari PKH Tahap 1 2025 Cair ke KKS Bank Mandiri Pemilik NIK e-KTP Ini, Cek Faktanya

Cara cek saldo serta mencairkan bansos PKH

Adapun cara ini bisa dilakukan menggunakan Kartu Keluarga Sejahtera (KKS) di ATM Himbara.

1. Kunjungi ATM Himbara terdekat

2. Masukkan KKS ke dalam mesin ATM

3. Pilih bahasa

4. Masukkan PIN Anda

5. Klik menu Cek Saldo untuk memeriksa saldo. Nantinya akan muncul jumlah saldo yang ada

6. Klik menu Penarikan Tunai untuk mengambil dana bansos

Berita Terkait
News Update