Simak informasi tabel angsuran KUR Bank Mandiri. (Sumber: bankmandiri.co.id)

EKONOMI

KUR Bank Mandiri 2025 Cair, Berikut Cara Mengajukan Pinjaman Lengkap dengan Plafon dan Suku Bunga

Sabtu 08 Feb 2025, 14:53 WIB

POSKOTA.CO.ID – Kredit Usaha Rakyat (KUR) adalah program pinjaman yang didukung oleh pemerintah untuk membantu pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) guna mendapatkan modal dengan suku bunga yang rendah.

Salah satunya Bank Mandiri yang dipercaya untuk menyalurkan KUR dengan beragam skema yang disesuaikan dengan kebutuhan pelaku UMKM.

Penyaluran KUR tidak hanya memberikan akses keuangan bagi UMKM, melainkan juga berfungsi untuk meningkatkan dan memperluas akses pembiayaan kepada usaha produktif, mendorong pertumbuhan ekonomi, dan meningkatkan daya saing UMKM agar lebih kompetitif.

Baca Juga: NIK e-KTP Tercantum Nama Anda Masuk di Database Penerima Dana Bansos Rp600.000 dari Subsidi BPNT? Saldo Cair Lebih Dulu di Wilayah Ini

Bank Mandiri memiliki jenis KUR dengan limit kredit dan suku bunga yang berbeda, yakni:

1. KUR Super Mikro

2. KUR Mikro

3. KUR Kecil

Baca Juga: Tanpa NIK e-KTP! Begini Cara Dapat Saldo DANA Gratis hingga Rp200.000, Ada Link DANA Kagetnya Juga Rp100.000, Klaim Sekarang!

4. KUR TKI

5. KUR Khusus

Syarat Pengajuan KUR Mandiri Tahun 2025

  1. Warga Negara Indonesia (WNI)
  2. Usaha telah berjalan minimal 6 bulan
  3. Tidak memiliki kredit produktif di bank lain kecuali KPR dan KKB
  4. Memiliki riwayat kredit yang lancar
  5. Tidak masuk daftar hitam Bank Indonesia
  6. Cara Pengajuan KUR Mandiri Tahun 2025

Baca Juga: Sekali Klik Link DANA Kaget, Uang Gratis hingga Rp300.000 Bisa Jadi Milik Kamu!

Pengajuan secara Offline

Pengajuan secara Online

Dengan adanya KUR Mandiri 2025, para pelaku usaha memiliki peluang besar untuk mengembangkan bisnis dengan dukungan finansial yang lebih terjangkau.

Tags:
suku bunga plafonUMKMKUR KUR MandiriKUR Bank Mandiri

Hanin Annisa Nuradni

Reporter

Hanin Annisa Nuradni

Editor