Cek status bansos BPNT dengan cara ini. (Sumber: Pixabay/WonderfullBali/Dadan Triatna)

EKONOMI

Dana Bansos BPNT Tahap 1 Alokasi Januari-Februari Segera Disalurkan, Cek Status Penerima Bansos di Sini

Selasa 14 Jan 2025, 21:55 WIB

POSKOTA.CO.ID - Tahap 1 untuk bansos Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) biasa disalurkan pada bulan Januari hingga Februari.

Adapun nominal dana yang didapatkan untuk penerima manfaat dengan Kartu Keluarga Sejahtera (KKS) akan mendapatkan dana Rp400.000 yang masuk ke KKS.

Dana Rp400.000 tersebut diberikan kepada keluarga yang sudah terdaftar di Data Tunggal Sosial Ekonomi (DTSE).

Bagi yang mendapatkan dana tersebut, nama Anda akan tercantum di Kementrian Sosial (Kemensos). Sehingga bagi Anda yang ingin tahu sebagai penerima bansos atau tidaknya, silahkan gunakan cara yang ada di sini.

Baca Juga: Permasalahan Krusial Bansos, Data Ganda dan Solusi dari Kemensos

Cara Cek Status Penerima Bansos BPNT

Cara ini dilansir dari kemensos.go.id, simak cara cek status penerima bansos dan siapkan e-KTP Anda untuk mengeceknya.

Baca Juga: Cek Penerima Bansos Kemensos 2025 Lewat Aplikasi Mobile Phone, Unduh dan Registrasi Sekarang!

Silahkan segera cek dengan cara di atas, siapa tahu nama Anda sesuai dengan e-KTP bisa mendapatkan dana bansos yang disalurkan setiap dua bulan sekali.

Karena saat ini sudah Januari, Anda bisa cek saldo dana bansos dengan cara mendownload aplikasi Cek Bansos atau dengan cekbansos.kemensos.go.id.

Kalau namanya sudah tercantum, tentunya Anda bisa mendapatkan saldo gratis dari pemerintah.

Disclaimer: Proses penyaluran dana bansos hanya diketahui jelas oleh pemerintah.

Tags:
BPNT Bantuan Pangan Non Tunai Bansos BPNT 2025 Bansos BPNT Bansos

Santi Santika

Reporter

Santi Santika

Editor