Cara cek NIK e-KTP anda apakah masuk sebagai penerima bansos PKH atau tidak, cek selengkapnya di sini. (Poskota/Syania Nurul Lita Baikuni)

EKONOMI

Cara Cek NIK e-KTP Anda Apakah Masuk Sebagai Penerima Saldo Dana Bansos PKH atau Tidak, Cek Selengkapnya

Selasa 17 Des 2024, 12:19 WIB

POSKOTA.CO.ID - Cara cek Nomor Induk Kependudukan (NIK) e-KTP anda apakah sebagai penerima saldo dana bansos Program Keluarga Harapan (PKH) tahap 4 November Desember 2024 atau tidak, cek selengkapnya

Memasuki bulan Desember pada minggu ketiga pemerintah tengah mendata sejumlah NIK e-KTP dan nama KPM yang terdaftar dalam DTKS untuk menerima subsidi bansos PKH.

Setiap penerima bantuan ini, wajib memenuhi syarat yang tertera pada Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) agar bisa mendapatkan saldo dari bansos PKH 2024.

Nantinya KPM ini akan mendapatkan bantuan uang tunai sebesar Rp 225.000 hingga Rp2.400.000.

Syarat Penerima Bansos PKH 2024

Apabila KPM belum mendaftarkan dirinya dalam DTKS, penerima bisa mengikuti langkah-langkah di bawah ini untuk mendaftarkan namanya supaya bisa mendapatkan bantuan sosial.

Cara Mendaftar DTKS Secara Online

Jika sudah memenuhi persyaratan di atas, penerima akan mendapat uang bantuan dengan nominal sesuai dengan kategori KPM yang sudah ditentukan.

Nominal Dana Bansos PKH 2024

Bansos PKH menjadi salah satu bansos rutin yang disalurkan pemerintah kepada penerima manfaat dari basis data terpadu. Pencairan PKH dilakukan dalam empat tahap selama satu tahun.

Jadwal Tahapan Pencairan Bansos PKH 2024

Saat ini, proses penyaluran telah berada di tahap keempat selam tahun 2024.

Pencairan dana bantuan ini disalurkan dengan dua cara. Pertama penyalurannya dapatb melalui rekening Bank Himbara seperti BRI,BNI, Mandiri. Kemudian penyaluran kedua dapat dilakukan melalui kantor Pos. 

KPM juga bisa mengecek status pencairan melalui website resmi Kemensos RI.

Cara Cek Status Penerima Bansos PKH 2024

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota  agar tak ketinggalan update berita setiap hari. 

Tags:
Bansos PKHcara cek status penerima bansos PKH 2024Jadwal Tahapan Pencairan Bansos PKH 2024Nominal Dana Bansos PKH 2024Cara Mendaftar DTKS Secara Online

Syania Nurul Lita Baikuni

Reporter

Syania Nurul Lita Baikuni

Editor