"Enggak tahu ya situasi disana kayak gimana," pungkasnya.
Ia juga menambahkan bahwa dirinya yakin jika sang anak masih tetap mengenali siapa ibu kandungnya seusai kenal dengan Nissa Sabyan sebagai ibu sambungnya.
"Aku tetap yakin, anak-anak tetap tahu aku ibunya," katanya.
Cek berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan follow WhatsApp Channel POSKOTA untuk update artikel pilihan dan breaking news setiap hari.