Saat sidang perceraian yang dihadiri oleh Baim Wong dan kuasa hukum Paula, Alvin Kurnia meminta untuk Baim tidak membatasi pertemuan kedua anaknya dengan Paula.
"Sebelum dibatasi bertemu dengan anak, saya mohon kepada majelis untuk memberikan perintah agar pemohon tidak memberikan batasan kepada klien kami," kata Alvon.
Sebagai informasi, Baim Wong dan Paula Verhoeven telah menjalani sidang perceraiannya yang kedua kali dengan agenda proses mediasi.
Dalam gugatannya, Baim hanya menuntut hak asuh kedua anaknya saja tidak dengan harta gono-gini.
Cek berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan follow WhatsApp Channel POSKOTA untuk update artikel pilihan dan breaking news setiap hari.