4 Solusi Terlanjur Galbay Pinjol dan Tidak Bisa Melunasinya, Ikuti Agar Hidup Tenang

Minggu 20 Okt 2024, 18:12 WIB
4 solusi terlanjur galbay pinjol dan tidak bisa melunasinya. (Freepik)

4 solusi terlanjur galbay pinjol dan tidak bisa melunasinya. (Freepik)

Jelaskan situasi yang sebenarnya tapi tidak berlebihan. Katakan secukupnya saja dan mendiskusikan keterlambatan bayar utang tersebut. 

3. Siapkan Mental Kuat 

Anda akan didatangi Debt Collector (DC) lapangan pinjol secara terus-menerus dalam kurun waktu galbay tersebut. 

Oleh karena itu, haru mempersiapkan mental yang kuat untuk menghadapi penagih utang tersebut. 

Apabila cara menagihnya tidak sesuai dengan aturan dari OJK, maka Anda wajib melapor ke lembaga ini. 

4. Meningkatkan Ibadah 

Perlu diperhatikan bahwa, meningkatkan ibadah tidak hanya saat terkena musibah. Anda harus konsisten dan bersungguh-sungguh dalam beribadah maupun berdoa. 

Selain itu, ibadah juga memberikan ketenangan hati dan mendapatkan dukungan spiritual yang kuat. 

Dengan ibadah yang konsisten, niscaya zakan diberikan jalan keluar dan utang pinjol pun cepat terselesaikan. 

DISCLAIMER: Artikel ini bukan untuk mengajak pembaca melakukan pinjaman online atau galbay, terlebih jika ilegal tanpa terdaftar OJK. Ini hanya solusi bagi Anda yang sudah kadung melakukan pinjol. Bijak-bijaklah dalam mengatur keuangan.

Itulah dia informasi terkait 4 solusi terlanjur galbay pinjol dan tidak bisa melunasinya. Semoga membantu. 

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.

Berita Terkait
News Update