5 pinjol legal OJK, bisa mengajukan dana mulai dari Rp1 juta dengan syarat mudah dan cepat cair. (Dok. BCA Finance)

EKONOMI

5 Pinjol Legal OJK yang Bisa Ajukan Dana Mulai dari Rp1 Juta, Syarat Mudah dan Cepat Cair

Minggu 06 Okt 2024, 15:56 WIB

POSKOTA.CO.ID - 5 pinjol legal OJK yang bisa ajukan dana mulai dari Rp1 juta. Syaratnya mudah dan cepat cair ke rekening bank atau dompet digital. 

Pinjaman online (pinjol) adalah lembaga keuangan yang memberikan pinjaman dana baik untuk produksi maupun konsumsi secara online. 

Pinjol legal diawasi dan terdaftar di Otoritas Jasa Keuangan (OJK) sehingga baik perusahaan pinjol maupun debitur akan dilindungi oleh undang-undang.

Sedangkan pinjol ilegal tidak diawasi oleh OJK dan membuat aturannya sendiri sehingga kebanyakan merugikan nasabahnya.

Maka dari itu, pinjol ilegal tidak disarankan bagi masyarakat untuk digunakan. Bagi Anda yang sedang membutuhkan pinjaman mulai dari Rp1 juta, dapat melihat artikel ini. 

Daftar yang tertera di sini adalah aplikasi pinjol legal yang sudah diakui oleh OJK sehingga nasabah akan aman dan nyaman. 

5 Pinjol Legal OJK yang Bisa Ajukan Rp1 Juta 

1. Kredit Cepat 

Mulai dari Rp500.000, Anda dapat mengajukan pinjaman di aplikasi pinjol ini. Maksimalnya sebesar Rp5 juta dengan syarat yang cukup mudah serta cepat pencairannya. 

2. Tunaiku 

Menawarkan pinjaman sebesar Rp1 juta sampai Rp20 juta. Proses persetujuannya pun cepat sehingga tidak menghabiskan waktu terlalu lama. 

3. Kredit Pintar 

Pinjaman yang bisa diajukan oleh debitur adalah Rp1 juta sampai Rp8 juta yang prosesnya pun juga mudah. Istilah syarat yang telah ditentukan secara online. 

4. Pinjam Yuk 

Tanpa jaminan yang perlu diberikan, Pinjam Yuk menawarkan pinjaman sejumlah Rp1 juta sampai Rp5 juta. Cepat cair ke rekening atau dompet elektronik.

5. Julo 

Tidak ada biaya tersembunyi yang harus diberikan, pinjaman langsung dikirim ke rekening atau e-wallet. Mulai dari Rp1 juta hingga Rp8 juta. 

DISCLAIMER: Artikel ini bukan untuk mengajak pembaca melakukan pinjaman online, terlebih jika ilegal tanpa terdaftar OJK. Ini hanya solusi bagi Anda yang sudah kadung melakukan pinjol. Bijak-bijaklah dalam mengatur keuangan.

Begitulah informasi 5 pinjol legal OJK, bisa mengajukan dana mulai dari Rp1 juta dengan syarat mudah dan cepat cair. Semoga bermanfaat dan berguna untuk pembaca.

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari. 

Tags:
pinjolpinjol legal ojkpinjol legal bisa ajukan rp1 jutapinjol legal syarat mudahpinjol legal ojk cepat cairpinjaman-onlineOtoritas Jasa Keuangan (OJK)

Audie Salsabila Hariyadi

Reporter

Audie Salsabila Hariyadi

Editor