JAKARTA, POSKOTA.CO.ID- Saatnya, giliran NIK KTP anda yang terpilih untuk menerima dana senilai Rp2.400.000 dari Bansos pemerintah tahap 3 Juli-Agustus 2024. Cek cara pencairannya lewat Bank BNI, BSI, dan BRI.
NIK KTP anda mendapatkan bagian untuk menerima dana Bantuan Sosial (Bansos) Progra Keluarga Harapan (PKH) tahap 3 periode bulan Juli-Agustus 2024 ini. Coba cek statusnya sekarang, untuk memastikan kembali.
Bagi yang telah cek status sebagai penerima, baiknya segera cairkan dana bansos tersebut sebelum masa waktunya habis dan tidak dapat dicairkan bahkan dimanfaatkan untuk anda.
Sebelumnya, pencairan ini bisa anda lakukan lewat KKS Bank Himbara (BNI, BRI, dan BSI). Jadi, bagi pemilik kartu ATM tersebut, cek saldo sekarang, apakah sudah cair atau belum.
Pemerintah menyalurkan dana kepada para Keluaraga Penerima Manfaat (KPM) secara bertahap. Dikarenakan, banyaknya KPM yang berhak menerima dana bantuan ini. Jadi, harap bersabar.
Jumlah saldo DANA yang akan diterima oleh penerima yaitu sebesar Rp2.400.000 dalam hitungan per tahun, jika untuk per tahap sebesar Rp600.000. Namun, saat ini hanya periode dua bulan Juli-Agustus sebesar Rp400.000.
Kategori yang berhak menerima dana bantuan ini hanya untuk dua kategori utama, yaitu Lansia dengan umur di atas 60 tahun dan Penyandang Disabilitas Berat. Nominal yang diterima akan sama juga.
Tahapan Pencairan Dana Bansos PKH 2024
1. Tahap 1: Januari - Maret 2024
2. Tahap 2: April - Juni 2024
3. Tahap 3: Juli - September 2024
4. Tahap 4: Oktober - Desember 2024
Cara Mengecek Jadwal dan Status Pencairan Dana PKH
-
Melalui Website Resmi Kemensos
- Kunjungi website resmi Kementerian Sosial untuk informasi terbaru mengenai jadwal pencairan dan status penerimaan dana PKH. -
Aplikasi SIKS-Dataku
- Unduh dan instal aplikasi SIKS-Dataku di HP anda. Aplikasi ini memungkinkan anda untuk mengecek status penerimaan bansos dengan memasukkan Nomor Induk Kependudukan (NIK). -
Melalui Bank Himbara
Anda juga bisa mengecek status pencairan dana PKH melalui bank-bank yang tergabung dalam Himpunan Bank Milik Negara (Himbara) seperti Bank BRI, Bank Mandiri, Bank BNI, dan Bank BSI.
7 Kategori Penerima Dana Bansos PKH 2024:
1. Ibu hamil atau baru melahirkan mendapatkan bantuan sebesar Rp750.000 setiap tahap atau total Rp3 juta per tahun.
2. Anak balita menerima bantuan sebesar Rp750.000 setiap tahap atau total Rp3 juta per tahun.
3. Lansia menerima bantuan sebesar Rp600.000 setiap tahap atau total Rp2,4 juta per tahun.
4. Penyandang disabilitas mendapatkan bantuan sebesar Rp600.000 setiap tahap atau total Rp2,4 juta per tahun.
5. Anak yang bersekolah di tingkat SD mendapat bantuan sebesar Rp225.000 setiap tahap atau total Rp900 ribu per tahun.
6. Anak yang bersekolah di tingkat SMP menerima bantuan sebesar Rp375.000 setiap tahap atau total Rp1,5 juta per tahun.
7. Anak yang bersekolah di tingkat SMA mendapatkan bantuan sebesar Rp500.000 setiap tahap atau total Rp2 juta per tahun.
Cara Cairkan Dana Bansos PKH Lewat Bank Himbara
1. Pastikan Anda Terdaftar sebagai Penerima PKH
-Buka situs cekbansos.kemensos.go.id atau unduh aplikasi SIKS-Dataku dari Google Play Store.
- Masukkan data NIK KTP dan nama sesuai KTP.
- Klik tombol "Cari Data" dan tunggu hasilnya.
2. Persiapkan Dokumen yang Diperlukan
- Kartu Keluarga (KK)
- Kartu Tanda Penduduk (KTP)
- Kartu Keluarga Sejahtera (KKS)
- Buku tabungan atau kartu ATM Bank Himbara sesuai dengan bank tempat anda terdaftar
3. Datang ke Bank Himbara Terdekat
Langkah selanjutnya adalah mengunjungi kantor cabang Bank Himbara terdekat (BNI, BRI, atau BSI) sesuai dengan bank yang tercantum pada KKS anda.
- Ambil nomor antrian di loket layanan nasabah.
- Sampaikan kepada petugas bahwa anda ingin mencairkan dana bansos PKH.
- Serahkan dokumen yang telah dipersiapkan (KK, KTP, KKS, buku tabungan atau kartu ATM).
4. Proses Verifikasi Data
Petugas bank akan memeriksa dan memverifikasi data yang anda berikan. Proses verifikasi ini dilakukan untuk memastikan bahwa data anda sesuai dengan data penerima yang tercatat di sistem. Tunggu hingga proses verifikasi selesai.
5. Pencairan Dana
Setelah data anda diverifikasi, petugas bank akan memproses pencairan dana bansos PKH. Dana akan langsung ditransfer ke rekening atau diberikan dalam bentuk tunai, tergantung pada prosedur di masing-masing bank. Anda dapat menarik dana melalui ATM atau teller bank.
Dengan mengikuti langkah-langkah di atas, anda dapat memastikan bahwa dana bansos sebesar Rp2.400.000 yang anda terima dapat dicairkan dengan mudah dan aman.
Segera cek status NIK KTP anda dan kunjungi bank yang ditunjuk untuk mendapatkan bantuan pemerintah ini. Jangan lupa untuk selalu berhati-hati dan mematuhi prosedur yang telah ditetapkan agar proses pencairan berjalan lancar.
Saat ini anda juga sudah bisa bergabung ke channel WhatsApp resmi milik Poskota guna mengetahui informasi terbaru tentang berita lainnya, termasuk link DANA Kaget ini.
Berikut link channel WhatsApp yang bisa kamu klik untuk bergabung sekarang. Kamu bisa dapatkan informasi atau bahkan ingin mencari-cari berita yang ingin kamu baca.
Diantaranya adalah mengenai berita kriminal, nasional, tekno, lifestyle, dan hiburan. Banyak informasi terbaru, terupdate, terhangat, dan terpercaya di channel Poskota.
Disclaimer: POSKOTA beritahu anda bahwa giliran NIK KTP anda terpilih menerima dana Rp2.400.000 Bansos Pemerintah tahap 3 Juli-Agustus 2024. Segera cek cara pencairannya, selamat mencoba, semoga berhasil