Saat ini, lanjut Jony, pihak kepolisian tengah melakukan proses penyelidikan terkait penemuan kerangka manusia tersebut.
"Masih kita terus lakukan dengan telah dilakukannya gelar olah tempat kejadian perkara oleh Tim Identifikasi Fisik (Inafis) dari Polres Bogor, kerangka manusia tersebut saat ini sudah kita evakuasi ke Rumah sakit Polri Kramatjati dan selanjutnya proses otopsi jenazah lebih lanjut," pungkasnya.