Apem Membahana di Tengah Kerja Polisi Tangani Kasus Brigadir J, dan Kasus Nikita Mirzani, Hukum Tajam ke Bawah Tumpul ke APEM

Selasa 26 Jul 2022, 07:25 WIB
Kolase foto Nikita Mirzani dan Isma Khaira. (Is

Kolase foto Nikita Mirzani dan Isma Khaira. (Is

Apem yang makna aslinya adalah makanan dari tepung, tapi dalam hal ini biasa menjadi istilah yang biasa muncul dalam perbincangan kalangan orang dewasa, yang konotasinya cenderung negatif.  

Perbincangan apem membahana di tengan kerja polisi menangani kasus kematian Brigadir J, dan juga kasus artis Nikita Mirzani yang dinilai melukai rasa keadilan, karena ada wanita lain yang punya anak kecil tetap ditahan.

Bahkan dalam satu meme, disodorkan ada 11 wanita punya akan kecil tetap ditahan, meski kevalidan data perlu dicek lagi. Publik melihat sisi 'apem' dianggap menjadi penyebab perlakuan penanganan hukum. 

Dalam satu meme tertulis: Hukum di negeri ini ternyata tajam ke bawah tapi tumpul ke APEM. Lantas, netizen Manglaga dengan akun @manglaga menuliskan kejengkelan: Masa demi  keadilan APEM basi diterima .... Sedangkan Ibu dan punya anak kecil ini .. hukum tetap ditegakkan," tulisanya.

""Itu sengaja dibikin biar heboh .. bwat NUTUPin hal yg lebih urgent bwat dipantau.... Jangan gara2 tukang umbar Apem, kita lupa kalo negri ini sedang tidak baik2 aja,m" tulis akun @AraituLaki.

"Sama2 wanita punya payudara, yang satu untuk nyusui bayi, yang satunya nyusui penggede... jadi perlakuannya pun akhirnya beda," tulis akun @dvipantara_adv.

Tanggapan berikut ini bernada bertanya tapi mengandung tudingan yang sekaligus juga menunjukkan kekesalannya. "Jangan sampai 3 anak nikita adalah anak anak Petinggi negeri... Power of Apem," tulis akun @itsBungUja.

Tudingan muncul, bahkan dikaitkan dengan kasus KM 50, dan juga kasus Duren Tiga (Brigadir J), kalau apem maka urusan sulit tuntas. Lebih dari itu, malayh disebut, apem itulah wajah institusi penegak hukum itu. 

"Ilisop bisa menonaktifkan 3 perwiranya. Bahkan mungkin lebih banyak lagi. Tapiiii, sampai urusan apem ini memberi keadilan, percayalah, KM 50 dan Duren Tiga gak bakalan tuntassss sampai ke akarnya. Apem inilah, wajah institusi yg sebenarnya," tulis akun @MH_Pwt.

"Jadi jgn salahkan masyarakat menilai yg gak2. mmg kenyataannya,FAKTA! Hukum di +62 milik penguasa.(bisa disetir). Beda "apem" beda perlakuan," tulis akun @IATeam___.

Selanjutnya, netizen lainnya mengungkap soal apem terkait penegakan hukum. dengan tak tanggung-tanggung, yakni me-mention akun  @jokowi, juga @mohmahfudmd, serta @ListyoSigitP.   

"Jika APEM tertentu mampu mempengaruhi hukum di negri ini? Lantas APEM yg seperti apa yg memiliki kedudukan yg sama dimata HUKUM??  Malu saya pak dan di khawatirkan anak perempuan kita ikut mencontoh. Cc @jokowi, @mohmahfudmd. #ApemYangMenyesatkan," tulis akun @zomel02.

Berita Terkait

News Update