Ditambahkan Gatot, pihaknya bersyukur tidak ada korban dalam kebakaran pada kios tempe dan kios sembako dua lantai dengan luas sekitar 156 meter persegi milik dua pedagang berbeda tersebut.
Sementara untuk total kerugian kios yang berada dekat bagian los sayur dalam Pasar Induk Kramat Jati diperkirakan sekitar Rp312 juta.
"Kasus kebakaran inipun kini juga masih dalam pemeriksaan pihak kepolisian," tukasnya. (ifand)