"Gue orangnya jadi dari awal gue sudah tahu risiko upload itu. Ya gue paham, netizen gue pakai mukena saja masih bilang gue apalah segala macam. Apalagi gue lihatin body segala macam, ya ini risiko gue pakai tank top. Kalau orang mikir seperti itu, ya gue nggak pikirin," jelas Anin.
Anindita Hidayat menyamakan konten olahraganya dengan orang-orang luar negeri. Ia juga menganggap otak netizen Indonesia terlalu mudah berpikir negatif.
"Di luar negeri itu orang kayak gue yang ngonten olahraga banyak dan outputnya bagus untuk olahraga. Dan di sini tuh gue upload squat saja orang masih mikir gini ya. Bukan salah gue, salah otak lu saja," tutup Anindita Hidayat.
Baca juga: Rizky Billar Dirawat di Rumah Sakit dan Lesti Kejora pun Menemaninya
(mia/tri)